Postingan

Menampilkan postingan dari Mei, 2008

SUDAH SAATNYA PAHAE SATU DAPEM PADA PEMILU 2009

'Luat Pahae' di kalangan orang Batak khususnya di Kabupaten Tapanuli Utara telah cukup dikenal. Baik dari segi potensi alam maupun potensi sumber daya manusianya. Alhir-akhir ini Luat Pahae mempunyai potensi ekonomi yang bersumber dari alamnya, dimana saat ini mempunyai komoditas unggulan Kakao dan Durian yang khas. Sedangkan, dari sisi SDM, Luat Pahae telah banyak melahirkan Putra Terbaik Batak yang telah banyak berkiprah di ajang Nasional. Misalnya Ir. Bastian Sitompul, Ruhut Sitompul, SH., Mayjend. Josua Sitompul, 'Olo Panggabean', Capt. (CPM) Pagar Tambunan, Kol. (Purn) Mangapon Harianja, dr. Hulman Sitompul, SPOG., Hotma Sitompul, SH., dan masih banyak lagi Putra Luat Pahae yang telah berhasil. Sayangnya, selama perjalanan Demokrasi di Indonesia Pasca Kemerdekaan sejak tahun 1945 dan khususnya setelah bergulirnya Masa Reformasi sejak tahun 1998, praktis Luat Pahae tidak terwakili oleh Putra Pahae yang dapat duduk di Kursi Dewan (DPRD). Padahal, dilihat dari jumlah

Mei 2008 Konsorsium PLTP Sarulla Laksanakan Pekerjaan Topo Survey Dan Soil Test

Gambar
TAPUT-METRO Encep Sutisna dari Medco Geothermal Energy (salah satu konsorsium PLTP Sarulla) memaparkan 4 tahapan utama yang akan dilaksanakan PLTP Sarulla tahun ini, yakani Soil Test, Topografi survey, RIK Pengeboran dan Work Over Drailling. Menurutnya, untuk pekerjaan work over akan dimulai bulan Juli mendatang. Tanggal 1 Juli Konsorsium sudah memasukkan alat-alat RIK besar kapasitas 40 ton dari Belawan untuk itu diharapkan kerjasama yang baik dengan pihak Kepolisian, Bina Marga dan Dinas Perhubungan tingkat I Sumut agar alat tersebut bisa selamat sampai ke lokasi PLTP Sarulla. Hal ini dipaparkannya, Selasa (6/5) di Balai Data kantor Bupati saat mengadakan pertemuan dengan, Bupati Taput Torang Lumbantobing, Direktur Utama PT Pertamina Geothermal energi Adi Pramono, Medco Geothermal Encep Sutisna, Donny Frengky dan Didik, Ithocu Indonesia Hiroyuki Utomo dan Dony, Direktur PT PLN Persero Agus Wahyono dan Asyraf, Bill dan Rodel Briones dari Ormat serta Kepala Dinas